Selamat Tinggal Sahabat…Aku Pasti Akan Kembali

Mungkin sangat berat bagi saya untuk menuliskan ini…tetapi saya harus memutuskan untuk memilih salah satu opsi dari beberapa pilihan.Oh ya…saya mohon maaf sebelumnya karena belum sempat untuk blogwalking mengunjungi beberapa blog sahabat karena sibuk,dan juga saya belum menuliskan laporan dari travelmaps ke Solo kemarin.,yang jelas…perjalanan kesana sangat menyenangkan walaupun akhirnya jadwal saya molor karena ditahan sama Om Duto agar lebih lama disana,hehehe..:).Sayangnya…saya lupa untuk mengadakan foto bersama seperti kebiasaan saya jika KopDar bertemu dengan sahabat Blogger yang lain:(

Akhirnya saat ini situs FIB sudah bisa diakses…cuma karena sampai sekarang kami masih bingung untuk memilih theme dari WordPress,akhirnya sampai sekarang situs FIB masih kosong blong:(.Saya sendiri sepulang dari Solo juga kesulitan untuk mengedit situs FIB dan juga forumnya,karena sahabat saya mas Andri juga sangat sibuk..,begitu juga Om Duto dengan proyek barunya sehingga dengan terpaksa saya sendiri yang bekerja sendirian untuk mengedit situs tersebut,dan akhirnya…GATOT alias gagal total.Karena saya tidak mempunyai baground ilmu komputer apalagi soal web…walahhh…tambah makin pusing!!.

Oleh karena itu…bagi sahabat yang mempunyai keahlian dalam mengedit website dan sejenisnya,saya mohon bantuannya untuk mengeditkan situs FIB yang baru (dan juga forumnya kalau bisa,hehehe….).

Kembali ke judul diatas yang saya tulis…,mungkin saya akan vakum dulu untuk memposting tulisan di blog ini untuk fokus ke FIB dan juga forum agar tidak makin terlantar karena saya memiliki blog yang cukup banyak (sampai kadang saya lupa sendiri:)).Disamping itu saya juga mempunyai blog sendiri yang domainnya diberi oleh sahabat saya Mbak Evyta yang juga terlantar karena saya sibuk mengedit situs FIB dan juga forumnya.

Ditambah lagi saya sekarang sedang belajar komputer dan juga ilmu internet marketing di AsianBrain.Saya mendaftarnya juga diberitahu oleh seorang teman yang mengatakan kalau bulan ini Asian Brain sedang membuka pendaftaran gratis untuk 1 bulan pertama.Tujuannya untuk mengenalkan ilmu marketing kepada pengguna internet di Indonesia yang ingin menekuni bidang internet marketing sekaligus mengenalkan apa saja isi pelajaran yang diajarkan disana.Saya pun tertarik dan mendaftar secara gratis,dan sampai saat ini saya masih terdaftar sebagai free member alias belum membayar sama sekali.Tetapi dari pelajaran yang saya dapat sungguh sangat membuat saya terkesan dan membuat saya ingin mendaftarkan sebagai ABers (sebutan dari murid Anne Ahira,CEO Asian Brain).Sayang sekali…akhir bulan ini adalah pendaftaran terakhir karena ternyata yang berminat melebihi kapasitas dan mengalami overload data.Nah…bagi sahabat bloggers yang tertarik dengan dunia internet,khususnya internet marketing…bisa mendaftar melalui link saya dibawah ini –>> Daftar Asian Brain Gratis dibulan pertama melalui Gusti Dana.

Kembali ke topik…saya berencana untuk mundur dulu dari aktifitas blogging saya diblog ini,tetapi bukan berarti saya akan menghapus blog ini…tetapi sementara saya akan mengurus blog saya yang lain,dan juga situs FIB dan juga forum FIB dan tetap fokus dan konsentrasi belajar internet marketing:).

Selamat tinggal sahabat…saya pasti akan kembali.Terima kasih atas bantuannya selama ini…dan tak lupa juga saya memohon maaf jika saya mempunyai kesalahan baik sengaja maupun tidak saya sengaja:).

Saya akan berada disalah satu blog dan situs yang saya tulis dibawah ini.Dan bagi sahabat yang berkenan memberi bantuannya untuk mengedit tampilan situs FIB…saya bersedia dengan senang hati:)

Wassalam…

Polling ini untuk logo FIB ya??

FIB buatan Gustidana

Gusti Dana

  • http://www.gustidana.com
  • http://www.fibsite.com
  • http://forum.fibsite.com
  • 14 Tanggapan

    1. haha, sepertinya bukan aku orangnya. hahaha, semangat trus..

    2. Jadi teringat lagunya PASTO…. Tapi kalau janji jangan mengingkari lho… So… Jangan lupa kembali.

    3. pastix aku kangen dengan blog ini 😦

      Baiklah jika itu untuk kebaikan.. semoga sukses mas dana 🙂

    4. Kalo blog bisa ngomong: Teganya 😦

      InsyaAllah mas…,saya masih eksis koq hingga sekarang:)

    5. yang penting bisa komunikasi baik lewat ini atau FIB sama aja mas…. sukses selalu untuk FIB

      Makasih mas Klowor:)

    6. Wah…syang skali,..y mas gusti, pdahal ..infox yg trbaru dtnggu. Tpi gpa2…mas, maju nd semangat….sukses.

      Saya masih eksis koq..:)

    7. selamat malam bang
      rasanya blue tidak akan pernah melupakan abang dan postingannya
      blue akan selalu menantinya
      salam hangat selalu
      masih mau arisan bang

      Masih mau koq Blue….:)

    8. Assalamu’alaikum Wr, Wb…

      wah…mas gusti saya baru aja datang berkunjung udah mengucapkan selamat tinggal….

      Saya kangen nih mas dengan sahabat-sahabat semuanya…
      Lama nggak ngeblong dan meninggalkan jejak…

      apa kabar mas gusti dan sahabat blogger semuanya….???

      Salam Damai penuh Cinta di dalam Rahmat dan Ridho Allah selalu menyertai kita semuanya….
      Dan selalulah tersenyum berserta Allah yang Maha Pemurah…

      Wassalam…

      WaallaikumSallam Mbak…
      Alhamdulillah…kabarnya baik-baik saja.Bagaimana perkembangannya mbak???.Semoga mbak dan sekeluarga mendapat petunjuk dan Ridho dari Allah SWT,Amin!

    9. sekedar berbagi cerita
      sudah lama aku tak berkunjung ke kaplingan anda
      salm dari sesama blogger 🙂

      Terima kasih mas Tukyman…,saya dah mampir khan:)

    10. sekedar berkunjung…
      selamat untuk FIB-nya.
      salam hangat.

      Terima kasih Mas…:)

    11. Mas,..

    12. luar biasa …. terus mas ….belajar terus………ilmu mahal harganya…..jangan pernah berhenti………..

      salam

    13. selamat tinggal sahabat nanti Q kan kembali lagi dengan selama

    14. selamat tinggal sahabat nanti Q kan kembali lagi dengan selamat

    Tinggalkan Balasan ke mahardhika Batalkan balasan